SEJUMLAH ANGGOTA TNI-POLRI,SATPOL PP,BNPB SERTA TODA,TOGA DAN TOMAS LAKSANAKAN GIAT KARYA BAKTI JUMAT BERSIH

- Jurnalis

Jumat, 19 November 2021 - 09:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Enarotali — Sejumlah Aparat gabungan TNI/POLRI,Satpol PP, BNPB, Tokoh adat,Tokoh agama serta Tokoh masyarakat yang berada di wilayah Kabupaten Paniai melaksanakan Karya Bakti Jumat Bersih membersihkan Pasar Enarotali, bertempat di Pasar Enarotali Jl. PLN, Distrik Paniai timur, Kabupaten Paniai, Jum’at (19/11/2021).

Sebelum aksi bersihkan sampah tersebut dilakukan, Mayor Inf Abraham Taihutu Danramil 01/Enarotali, melakukan apel persiapan bersama personel gabungan TNI-POLRI, Satpol PP, BNPB, Tokoh Adat dan Tokoh agama di Halaman apel Makoramil 1703-01/Enarotali.

Danramil 1703-01/Enarotali dalam mengambil apel Menyampaikan,” tujuan kita hadir di sini yaitu melaksanakan Karya bhakti jum’at bersih bertempat di pasar enarotali saya lihat pasar enarotali di jadikam oleh masyarakat Orang Asli Papua (OAP) tempat mabuk-mabukan dan terlihat kumuh, sampah berserahkan di mana-mana mungkin pada tanggal 30 November 2021 yang akan datang akan ada lagi kegiatan yang sama, ini merupakan hasil kesepakatan Bpk Bupati pada saat rapat kordinasi dengan unsunr Forkompimda Kabupaten paniai pada hari kamis kemarin.

Setiap hari Jumat di jadikan jumat bersi untuk kabupaten paniai, nanti wilayah pembersihan tinggal anggota tungu intruksi dari komando atas, di harapkan rekan-rekan pada saat pelaksanaanya nanti sampah-sampah kita isi kedalam karung kemudian masukan kedalam mobil Koramil 1703-01/Enarotali dan mobil BNPB Kab.Paniai kemudian sampahnya di buang di TPA Kp.Ipakiyai, juga kita himbau kepada masyarat yang memiliki kios-kios di pasar enarotali agar tidak membuang sampah sembarangan dan menyediakan tempat sampah di depan kios masing-masing.

Baca Juga :  Pelihara Kedisiplinan Prajurit, Pangkalan TNI Angkatan Laut Bandung Gelar Operasi Gaktib

Apabila sudah di bertahukan ataupun himbauan dari Bpk Bupati kemungkinan kedepan akan ada tim pengangkut sampah-sampah yang berada di pasar enarotali. Untuk itu kita wajib menggigatkan kepada masyarat agar selalu jaga kebersihan dan tidak buang sampah sembarangan dan ini sebagiai langkah awal.

Kepada rekan-rekan anggota apabila kita melihat barang-barang mama yang ada di pinggir jalan jangan di kasih rusak kasihan kepada mama-mama karena itu merupaka tempat mata pencaharianya mereka, tujuan kita adalah membersihkan sampah bukan untuk membongkar barang-barang milik masyarakat.

Danramil 1703-01/Enarotali menambahkan, Kegiatan Karya bhakti dan jumat bersih ini merupakan rangkaian kegiatan dalam rangka cipta kondisi menjelang 1 Desember sebagai Memperingati Hari Ulang tahun Komite Nasional Papua Barat (KNPB), dengan melibatkan seluruh elemen masyarat Tokoh Adat,Tokoh Agama Aparat TNI-Polri,Satpol PP dan BNPB yang berada di wilayah Kabupaten Paniai.

Baca Juga :  Sambut HUT Ke-76 Armada Tahun 2021, Pangkalan TNI AL Sabang Gencarkan Serbuan Vaksinasi Maritim di SMAN 1 Sabang

Juga meminta dukungan seluruh Tokoh Adat,Tokoh Agama ataupun komponen masyarakat di Kabupaten Paniai agar bersama-sama menjaga dan mengamankan situasi daerah setempat, serta tidak terprovokasi oleh berbagai hasutan untuk melakukan tindakan-tindakan yang bertentangan dengan hukum.

Adapun yang hadir dalam kegiatan Karya bhakti jumat bersih tersebut. Mayor Inf Andreas (Pabung Kodim Persiapan Paniai), Kapten Inf E Pakpahan (Danramil Persiapan Bibida), Kapten Cpl H Panjaitan (Dantim I Koramil Persiapan Bibida), Pdt Hans Tebay (Ketua FKUB Kabupaten Paniai), Ipda I Ketut (Wakapolsek Paniai Timur), Letda Inf Tedy Yanuarko (Danpos Yonif Mekanis 521/DY), Yaved Adii (Kasatpol PP Kabupaten Paniai), Alex Yogi (Kepala pelaksana BNPB Kab.Paniai), Yohan Mote (Kepala Suku Enarotali), Herman Adii (Kepala Kampung Uwibutu), Agustinus Yogi (Kepala Kampung Enarotali).

Kegiatan Karya Bakti Jumat Bersih membersihkan Pasar Enarotali berjalan lancar dan aman. (Hera)

Berita Terkait

Patroli Dialogis Polsek Grong-Grong Ciptakan Rasa Aman di Malam Hari
Jumat Berkah, Polwan Polres Pidie Jaya Bagikan Nasi dan Patroli Wujudkan Polisi Peduli
Kapolres Pidie Jaya Tegaskan Komitmen Dengar dan Tindaklanjuti Aspirasi Masyarakat
Kapolres Pidie Jaya Serahkan Beras SPHP Secara Simbolis, Dukung Gerakan Pangan Murah
Kapolres Pidie Jaya Tekankan Disiplin, Antinarkoba, dan Anti-Hedon dalam Apel Gaktibplin
Jeip Kupi Ngon Rakan, Wadah Sinergi Polres Pidie Dengan Instansi Lintas Sektoral
PERWIRA SISWA DIKREG SESKOAL ANGKATAN KE-64 TA 2025 IKUTI KULIAH UMUM DARI LAKSDA TNI (PURN) KRESNO BUNTORO, S.H., LL.M., Ph.D.
Babinsa Panjunan Dampingi Lurah dan Nakes Salurkan Bantuan untuk Balita Gizi Buruk
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Oktober 2025 - 18:53 WIB

Patroli Dialogis Polsek Grong-Grong Ciptakan Rasa Aman di Malam Hari

Jumat, 17 Oktober 2025 - 17:16 WIB

Jumat Berkah, Polwan Polres Pidie Jaya Bagikan Nasi dan Patroli Wujudkan Polisi Peduli

Jumat, 17 Oktober 2025 - 17:04 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tegaskan Komitmen Dengar dan Tindaklanjuti Aspirasi Masyarakat

Kamis, 16 Oktober 2025 - 21:21 WIB

Kapolres Pidie Jaya Serahkan Beras SPHP Secara Simbolis, Dukung Gerakan Pangan Murah

Kamis, 16 Oktober 2025 - 15:25 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tekankan Disiplin, Antinarkoba, dan Anti-Hedon dalam Apel Gaktibplin

Berita Terbaru