PAUD Angkasa Kunjungi Apron Lanud Maimun Saleh.

- Jurnalis

Selasa, 26 Oktober 2021 - 14:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KeizalinNews Aceh timur  TNI AU. Apron Lanud Maimun Saleh di kunjungi oleh generasi penerus bangsa Indonesia dari Paud Angkasa, dengan berseragam warna orange didampingi oleh para guru Paud Angkasa Lanud Maimun Saleh, Senin (25/10/2021).

Kunjungan anak-anak PAUD Angkasa Lanud Maimun Saleh tersebut, untuk melihat secara langsung Pesawat Hercules TNI Angkatan Udara yang baru landing di landasan pacu dan parkir menuju Apron Lanud Maimun Saleh. dengan melambaikan tangannya anak-anak PAUD Angkasa tampak sangat senang melihat dari dekat pesawat Hercules tersebut.

Baca Juga :  Ciptakan Suasana Damai, La Rimpu Gelar Forum Multi-Stakeholder

Pada saat digiring menuju pesawat, meskipun dengan cuaca yang sedikit panas tetapi anak-anak tersebut tidak menghiraukan kepanasannya, bahkan sangat senang dan melompat-lompat pada saat mendekati pesawat.

Diwaktu yang sama Ps. Kasikomsosdirga Letda Tek Wardoyo Budi Santoso menyampaikan kepada salah satu personil penerangan Lanud MUS, bahwasannya tujuan dari kunjungan melihat pesawat Hercules TNI Angkatan Udara tersebut mempunyai tujuan untuk memotivasi anak-anak dan menambah wawasan bagi anak-anak PAUD Angkasa, agar nantinya mereka mencintai dunia kedirgantaraan, sehingga diharapkan diantara anak-anak yang merupakan generasi penerus bangsa Indonesia, nanti ada yang bercita-cita melindungi kedaulatan angkasa Indonesia melalui TNI Angkatan Udara, dan nantinya akan menjadi kebanggan orangtua. Pungkasnya.

Baca Juga :  Pimpin Apel Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2022, Bupati Shabela Bacakan Amanat Kapolri

Seusai melihat secara langsung kedalam pesawat Hercules, para anak-anak PAUD Angkasa melaksanakan foto bersama dengan Komandan Lanud Maimun Saleh Letkol Pnb Dariyanto, para pilot pesawat Hercules TNI Angkatan Udara dan para guru PAUD Angkasa Lanud Maimun Saleh.

(Nazaruddin)

Sumber : Pen Lanud Mus

Berita Terkait

Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan
Drag Bike 2025 Resmi Dibuka, Kapolres Aceh Tengah Dorong Generasi Muda Salurkan Bakat Otomotif Secara Positif
Tak Kuasa Buk Kasmawati Tahan Tangis Saat Terima Kunci Rumah Baru, RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa 2025
Dandim 0106/Ateng Menyaksikan Buk Kasmawati Peluk Sertu Riswandi Babinsa Sambil Menangis Saat Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025
Warga Desa Rutih Antusias Menyaksikan Dandim 0106/Ateng Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025 Kepada Buk Kasmawati Janda (58)
Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Masyarakat Tambal Jalan Berlubang
Hubungkan Tujuh Desa, Babinsa Bersama Warga Bersihkan Kanan Kiri Jalan
Jalin Silahturahmi Dan Sinergi, Babinsa Koramil 06/Bukit Komsos Bersama Aparatur Desa
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 20:42 WIB

Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan

Sabtu, 8 November 2025 - 20:22 WIB

Drag Bike 2025 Resmi Dibuka, Kapolres Aceh Tengah Dorong Generasi Muda Salurkan Bakat Otomotif Secara Positif

Sabtu, 8 November 2025 - 15:16 WIB

Tak Kuasa Buk Kasmawati Tahan Tangis Saat Terima Kunci Rumah Baru, RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa 2025

Sabtu, 8 November 2025 - 15:11 WIB

Dandim 0106/Ateng Menyaksikan Buk Kasmawati Peluk Sertu Riswandi Babinsa Sambil Menangis Saat Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025

Sabtu, 8 November 2025 - 15:07 WIB

Warga Desa Rutih Antusias Menyaksikan Dandim 0106/Ateng Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025 Kepada Buk Kasmawati Janda (58)

Berita Terbaru