Cegah Pelanggaran Berlalu Lintas Yonarmed 1/Roket Adakan Pemeriksaan Kendaraan

- Jurnalis

Selasa, 7 September 2021 - 16:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Jakarta — Dalam rangka mewujudkan tertib berlalulintas dalam berkendara, Staf Intel dan Regu Provoost Batalyon Artileri Medan 1/Roket/AY/2/2 Kostrad melaksanakan pemeriksaan surat dan kelengkapan kendaraan bermotor baik roda 2 maupun roda 4 para anggota agar tertib berlalu lintas serta untuk mengetahui kondisi, kesiapan kendaraan pribadi yang digunakan.

Hal ini disampaikan Komandan Batalyon Artileri Medan 1 Kostrad Letkol Arm Arief Budiman, S.Sos., M.M melalui Perwira Seksi Intelijen Letnan Dua Arm Raka Aditya, S.Tr (Han) dalam rilis tertulisnya, di Markas Batalyon Armed 1 Kostrad, Malang. Selasa (6/09/2021).

Baca Juga :  Dalam Rangka Operasi Keselamatan Seulawah 2024, Polres Bener Meriah Bagikan Helm Gratis Kepada Pengendara

Perwira Seksi Intelijen Letnan Dua Arm Raka Aditya, S.Tr (Han) mengatakan, bahwa apel pemeriksaan kendaraan ini sebagai bagian dari upaya atau langkah preventif satuan untuk meminimalisir pelanggaran prajurit serta agar tercipta tertib berlalu lintas baik dari segi kelengkapan maupun administrasi kendaraan masing-masing, dilaksanakan di Asrama Yonarmed 1/Roket/AY/2/2 Kostrad.

Baca Juga :  Satgas Operasi Trisila Koarmada RI Kunjungi Lantamal VIII Manado

Sementara itu Komandan Regu Provost Batalyon Artileri Medan 1/Roket Kostrad, Sersan Satu Sufangat menyampaikan bahwa pemeriksaan surat-surat dan kelengkapan kendaraan bermotor ini dimaksudkan agar prajurit Yonarmed 1/Roket Kostrad dapat membiasakan diri dalam disiplin berlalu lintas. (Penkostrad/hera).

 

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Berita Terkait

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya
Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda
Tuntas Sesuai Target, TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bawa Senyum di Tengah Masyarakat
Perkuat Mitigasi Bencana, Personel Kodim 1710/Mimika Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi 2025
Kasum TNI Pimpin Taklimat Akhir Audit Ketaatan dan Kinerja Itjen TNI Periode IV TA 2025
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 November 2025 - 22:38 WIB

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 November 2025 - 17:19 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I

Jumat, 7 November 2025 - 09:01 WIB

Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda

Kamis, 6 November 2025 - 22:39 WIB

Tuntas Sesuai Target, TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bawa Senyum di Tengah Masyarakat

Berita Terbaru

Pemerintahan

Launching HUT ke-26, DWP Kabupaten Bima Gelar Beragam Kegiatan

Sabtu, 8 Nov 2025 - 05:37 WIB

Berita TNI Dan Polri

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:46 WIB

Berita TNI Dan Polri

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:38 WIB