TNI AL Bekerjasama Dengan Pemda dan PSMTI Gelar Vaksinasi Massal di Lingga

- Jurnalis

Selasa, 20 Juli 2021 - 08:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Singkep — Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Dabo Singkep bersinergi dengan Satuan TNI Polri yang bekerjasama dengan Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) melaksanakan Serbuan Vaksinasi Covid-19 kepada masyarakat Kec. Singkep Kab. Lingga, Dabo Singkep Sabtu (17/7/2021).

Danlanal Dabo Singkep Letkol Laut (P) Didik Hermawan, M. Tr. Opsla yang didampingi perwira staf menyebutkan bahwa pelaksanaan serbuan vaksinasi di Dabo singkep merupakan salah satu dari kegiatan vaksinasi TNI yang juga dilakukan secara serentak di 34 Provinsi di Indonesia.

Baca Juga :  Lestarikan Mangrove Sebagai Upaya Pertahankan Wilayah Maritim

Danlanal juga menyampaikan bahwa vaksinasi Massal yang dilakukan di Wilayah kerja Lanal Dabo singkep merupakan implementasi arahan dari pimpinan TNI AL, Kasal Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. kepada seluruh jajaran dalam mensukseskan program pemerintah guna mencegah penyebaran virus corona dengan melaksanakan serbuan vaksinasi Covid-19 sesuai dengan target pemerintah 1 Juta vaksin perhari.

Baca Juga :  TNI AL BERHASIL RAIH REKOR MURI KIBARKAN MERAH PUTIH RAKSASA DI LANGIT KERTAJATI

Serbuan Vaksinasi  TNI di Wilayah Kerja Lanal Dabo Singkep melibatkan Vaksinator Balai Pengobatan (BP) Lanal Dabo Singkep, Puskesmas Dabo Lama dan dari Polres Lingga. 11 orang dari relawan Satgas Covid 19 Kab. Lingga juga turut membantu dalam pemberian vaksinasi kepada 400 warga masyarakat. (Hera)

Berita Terkait

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya
Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Senin, 10 November 2025 - 05:52 WIB

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 17:50 WIB

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 November 2025 - 22:38 WIB

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Berita Terbaru