Kunjungan Supervisi Ketua TP Pkk provinsi Sultra Bersama Rombongan Tahun 2021 Di Kel.Watuliandu Kec.Kolaka Kab.Kolaka

- Jurnalis

Rabu, 23 Juni 2021 - 16:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Kab.Kolaka —Kunjungan supervisi TP PKK Provinsi Sulawesi Tenggara (sultra) Bersama Rombongan Tahun 2021,di dampingi oleh Ibu Ketua PKK kabupaten kolaka bersama anggotanya Di kelurahan Watuliandu, Kecamatan Kolaka, Kabupaten Kolaka,Provinsi Sulawesi Tenggara,Selasa (23/06/21) siang.

Pemerintah Kelurahan Watuliandu,Kecamatan Kolaka Kabupaten Kolaka Mengucapkan Terima Kasih atas kehadiran,ketua Supervisi TP PKK Provinsi Sulawesi Tenggara, yang di wakili oleh anggotanya beserta Rombongan,Ibu Ketua PKK Kabupaten Kolaka, Ibu Ketua PKK Kecamatan Kolaka,Ibu PKK Kelurahan se Kecamatan Kolaka,Dasa Wisma, Asisten Satu kolaka, Camat,Anggota DPRD Kolaka,Kapolsek Kota Kolaka,Para Lurah se Kecamatan kolaka,Bhabinkamtibmas,Babinsa,Tokoh Agama,Adat,Masyatakat,Perempuan,Serta Seluruh Warga di Kelurahan Watuliandu,Kecamatan Kolaka,Kabupaten Kolaka.

Saat Wartawan Media Online Keizalinnews.com mengkonfirmasi bahwa pelaksanaan kegiatan ini sesuai dari hasil informasi yang telah ter jadwal bahwa semesti nya Ibu ketua TP PKK supervisi provinsi sultra dalam hal ini Ibu gubernur sulawesi tenggara Agista Ariani Ali masi,SE yang akan menghadiri kegiatan tersebut namun,di lain hal ada kesibukan di luar kota yang harus di selesaikan sehingga tidak sempat menghadiri kegiatan ini sehingga kami bertiga di tunjuk untuk melanjutkan atau mewakili nya.(Kata anggota timnya)

Baca Juga :  Gandeng Anak Muda, Pemkab OKI Kejar Target Zero Stunting

Menurut Anggota perwakilan Ibu ketua PKK Provinsi sultra KAILA bahwa Kedatangan kami untuk melihat sejauh mana pelaksanaan (10) Program pelaksanaan PKK, yang dimana selama ini pembinaannya kami turunkan atau percayakan Melalui kabupaten kolaka

Sebelumnya kami telah berkunjung ke desa wisata,yakni desa sani-sani yang telah di tunjuk oleh kabupaten kolaka dan tahun depan akan mengikuti lomba di antaranya (17) kabupaten, dan sesuai himbauan dan janji ibu AGISTA bahwa bagi pemenang lomba, beliau akan memberikan hadiah untuk juara satu yakni mendapat kan satu unit mobil operasional.ujarnya

Setelah membaca doa maka tim supervisi TP PKK Provinsi sultra Tahun 2021,yang di dampingi oleh ibu ketua Tim PKK Kabupaten kolaka bersama ibu PKK kecamatan kolaka dan kelurahan watuliandu, langsung melakukan penilaian-penilaian di ruang PKK Kantor kelurahan watuliandu,kecamatan kolaka,kabupaten kolaka.

Baca Juga :  Fatoni Ajak ASN Jayapura Gunakan Hak Pilih dan Pilih Pemimpin Berintegritas Pada PSU Pilkada Papua

Sebelumnya..Ketua pkk kecamatan kolaka melaksanakan giat penilaian lomba Dasa wisma dan makanan ter vaforit di tingkat kelurahan se kecamatan kolaka yang di adakan di halaman kantor kelurahan watuliandu Kecamatan kolaka dan langsung di nilai oleh ibu Ketua tim Pkk Kecamatan kolaka, dan sesuai hasil penilainya terpilih sebagai juara (1) lomba tersebut adalah kelurahan Tahoa dan Juara (2) Kelurahan balandete serta ke (3) kelurahan lamokato dan juara Harapan Oleh kelurahan Lalomba,Laloeha dan Sabilambo,di lanjutkan Pula penerimaan Hadiah untuk para pemenang lomba di ruangan aula kantor kelurahan watuliandu.

Giat ini berjalan dengan sangat khidmat,aman dan kondusif dan mengikuti anjuran protokol kesehatan covid-19.

NURWINDU.NH/red

Berita Terkait

Diperiode 2025-2030: Edi Junaedi Resmi Jadi Ketua Forwal Lebak
Peletakan Batu Pertama Koperasi Merah Putih di PALI: Simbol Kebangkitan Ekonomi Kerakyatan
‎Pengukuhan DPD AWIBB DKI Jakarta Jadi Momentum Kebangkitan Wartawan di Era Digital ‎
Kuasai Lahan Sengketa, RS Mitra Kota Baru Jambi Lakukan Pembuatan Pagar Beton; Seolah UU KUHP Pasal 385 Tidak Berarti
‎TEI ke-40 Resmi Dibuka, Hadirkan Keunggulan Produk Indonesia Tanpa Batas
Satpas Majalengka Gelar Edukasi Lalu Lintas Lewat Program “Polantas Menyapa”
Wakil Ketua DPR Sumsel, Raden Gempita Gelar Reses di OKI, Serap Aspirasi Warga dan Berikan Bantuan
Respon Cepat Kombes Pol Safi’i Nasfsikin. SH. S.I.K. M.H Dan AKBP. Pendri Erison. S.Pd. MM Atas Jeritan Hati Hartati Penjual Es Tebu Kota Jambi
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:34 WIB

Diperiode 2025-2030: Edi Junaedi Resmi Jadi Ketua Forwal Lebak

Jumat, 17 Oktober 2025 - 20:07 WIB

Peletakan Batu Pertama Koperasi Merah Putih di PALI: Simbol Kebangkitan Ekonomi Kerakyatan

Jumat, 17 Oktober 2025 - 10:20 WIB

‎Pengukuhan DPD AWIBB DKI Jakarta Jadi Momentum Kebangkitan Wartawan di Era Digital ‎

Jumat, 17 Oktober 2025 - 00:20 WIB

Kuasai Lahan Sengketa, RS Mitra Kota Baru Jambi Lakukan Pembuatan Pagar Beton; Seolah UU KUHP Pasal 385 Tidak Berarti

Rabu, 15 Oktober 2025 - 19:27 WIB

‎TEI ke-40 Resmi Dibuka, Hadirkan Keunggulan Produk Indonesia Tanpa Batas

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

PERKUAT SINERGITAS, DANKODAERAL III TERIMA KUNJUNGAN NUSANTARA TV

Sabtu, 18 Okt 2025 - 23:10 WIB