PJ. Sekda Suwandi Buka Bimtek E-kinerja Pegawai Lingkup Pemkab Bima

- Jurnalis

Kamis, 16 Mei 2024 - 07:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan Pimred Cabang Bima NTB

KeizalinNews-comKabupaten Bima. Pemerintah Kabupaten Bima melalui BKD dan Diklat menggelar Bimbingan Teknis e-kinerja sasaran kinerja pegawai lingkup pemerintah kabupaten Bima tahun anggaran 2024, yang dibuka secara resmi oleh Pj. Sekda Suwandi, ST., MT, Rabu (15/5) di aula Loka Latihan Kerja (LLK) Disnakertrans Jatiwangi Kota Bima.

Suwandi dalam arahannya mengatakan, pasca Bimtek, seluruh peserta bisa mengimplementasikan dengan baik hasil pendampingan agar tata kelola pemerintahan kita yang baik dapat dicapai.

Lanjut Suwandi berharap, “Dalam pelaksanaan ini saya minta juga dikedepankan keseriusan dan juga pencapaian sasaran dari bimtek ini, sehingga kita semua yang ada disini terkhusus seluruh operator punya peran dalam meningkatkan tata kelola pemerintahan yang baik. Tutup Suwandi.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Resmikan Gedung Baru Polsek Mutiara Timur

Sementara itu Kabid Kediklatan BKD Kabupaten Bima Nuraini , S.Sos dalam laporannya menjelaskan, Bimtek ditujukan untuk meningkatkan kinerja organisasi dan aparatur, mendorong terciptanya kompetisi yang sehat di antara aparatur serta mendorong peningkatan kreativitas dan inovasi kerja serta lebih tepat sasaran.

“Fokus utama Bimtek adalah evaluasi kinerja perangkat daerah, bimbingan teknis pembuatan SKP dan evaluasi kinerja melalui aplikasi e-kinerja BKN serta pengisian SKP pada kinerja BKN.” Tutup Nuraini.

Baca Juga :  Peran Aktif Babinsa Koramil 01/Lut Mendampingi Petani Bawang Merah Tawar

Pada kegiatan yang digelar dari tanggal 15-17 Mei 2024 dengan jumlah 40 Peserta dari OPD dan beberapa Kecamatan tersebut juga dihadiri oleh Plt. Kepala BKD dan Diklat Kabupaten Bima Laily Ramdhani, S.STP, MM, Kepala Bagian Organisasi Setda Bima Raani Wahyuni, ST, MT, M.Sc, Perwakilan BKN Regional X Putu Wiramasuwara Widya, dan Kepala Bidang Diklat Kabupaten Bima Nuraini, S.Sos.

Bima, 15 Mei 2024

Kabag Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kab. Bima

Suryadin, S.S., M.Si

Berita Terkait

Pemangkasan Pohon di Pinggir Jalan, Bhabinkamtibmas Polsek Tamalate Lakukan Pengaturan Arus Lalu Lintas
Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung
Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas
Polda Metro Jaya Gelar Pembinaan dan Pemulihan Profesi (Binlihprof) untuk Tingkatkan Etika dan Integritas Anggota Polri
Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
Direktorat Lalu Lintas Polda Sulsel Gelar Press Conference Bahas Dakgar, Lakalantas, ETLE, dan Balap Liar
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 11:28 WIB

Pemangkasan Pohon di Pinggir Jalan, Bhabinkamtibmas Polsek Tamalate Lakukan Pengaturan Arus Lalu Lintas

Selasa, 11 November 2025 - 19:46 WIB

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung

Selasa, 11 November 2025 - 17:14 WIB

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas

Selasa, 11 November 2025 - 16:40 WIB

Polda Metro Jaya Gelar Pembinaan dan Pemulihan Profesi (Binlihprof) untuk Tingkatkan Etika dan Integritas Anggota Polri

Senin, 10 November 2025 - 21:07 WIB

Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak

Berita Terbaru

Pemerintahan

‎Bupati Bima Buka Secara Resmi MTQ ke-33 Tingkat Kabupaten Bima

Rabu, 12 Nov 2025 - 06:12 WIB

Pemerintahan

Pawai Ta’aruf, Sambut MTQ ke-33 Tingkat Kabupaten Bima

Rabu, 12 Nov 2025 - 06:03 WIB