TIM KESEHATAN SATGAS TMMD KODIM 1708/BN RUTIN PERIKSA KESEHATAN ANGGOTA MAUPUN WARGA

- Jurnalis

Kamis, 27 Oktober 2022 - 08:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Biak — Personel Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Serda Asri Tim kesehatan dari Denkesyah yang tergabung dalam satgas TMMD rutin melakukan pemeriksan kesehatan terhadap anggota satgas TMMD maupun Warga yang berada di Sekitar Lokasi TMMD di Kampung Sorido, Distrik Biak Kota, Kabupaten Biak Numfor, Kamis (27/10/2022).

Serda Asri merupakan anggota tim Kesehatan yang bertugas memberikan pelayanan kesehatan kepada personel Satgas maupun masyarakat di lokasi sasaran TMMD di Kampung Sorido.

Baca Juga :  Kadivhumas Polri Berangkatkan 15 Orang Ibadah Umroh dalam Rangka Hari Jadi ke-72 Humas Polri

Serda Asri mengatakan, dihadapkan dengan cuaca yang sering berubah-ubah, tugas yang berat serta menguras tenaga, kesehatan tubuh dari Tim Satgas TMMD ini harus di perhatikan guna menunjang tugas kedepannya.

“Oleh karena itu dengan mempersiapkan secara dini melakukan ‘check up’ kesehatan, apabila daya tahan tubuh mereka melemah dapat dengan cepat diobati,” Ucapnya.

Baca Juga :  Cegah Pedagang Nakal Naikan Harga Bahan Pokok, Sertu Asrianto Pantau Pasar

“Kami tidak hanya melayani pemeriksaan anggota satgas satgas TMMD saja, melainkan warga masyarakat sekitar juga mendapatkan pelayanan kesehatan,” tegasnya.

Dengan pemeriksaan rutin diharapkan kesehatan Satgas dan warga terjaga. Sehingga pelaksanaan TMMD berjalan lancar dan tepat sasaran,” pungkasnya.

(Hera)

Berita Terkait

Dandim 1710/Mimika Hadiri Bapenda Fun Run 2025, Wujudkan Semangat Sehat dan Sadar Pajak
Wapang TNI Tinjau Yonif TP 899/BSG dan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Wilayah Kodam Jaya
Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 21:54 WIB

Dandim 1710/Mimika Hadiri Bapenda Fun Run 2025, Wujudkan Semangat Sehat dan Sadar Pajak

Selasa, 11 November 2025 - 17:14 WIB

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 November 2025 - 16:17 WIB

DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025

Berita Terbaru

Pemerintahan

‎Bupati Bima Buka Secara Resmi MTQ ke-33 Tingkat Kabupaten Bima

Rabu, 12 Nov 2025 - 06:12 WIB

Pemerintahan

Pawai Ta’aruf, Sambut MTQ ke-33 Tingkat Kabupaten Bima

Rabu, 12 Nov 2025 - 06:03 WIB

Nasional

Rapat Khusus di Halim Sebelum Kunjungan ke Australia

Rabu, 12 Nov 2025 - 00:31 WIB